Resep Kuker Semangka/ Tembikai Ku



ini saya dapatkan dari group Berbagi Resep Kreatif BRK buatan bunda Melia Ramlan . untuk bahan dan cara membuatnya silahkan cek di bawah ini! perhatikan dengan baik-baik cara membuatnya supaya tidak gagal.

Simak ulasan pemilik resep berikut ini!

Kuker semangka/ tembikai ku😋
Serasa mo lebaran yach😍

Bahan-bahan :


  • 500g butter
  • 350g gula halus
  • 500g tepung terigu
  • 200g tepung maizena
  • 1gls cornflakes, di giling halus dan di ayak
  • 1biji kuning telur
  • Pewarna secukupnya
  • Bijan hitam atau chocochip untuk hiasan biji semangkanya


Cara membuat :


  1. campurkan butter, gula halus, dan kuning telur, mixer sampai tercampur rata sahaja,
  2. lalu masukkan terigu, cornflakes dan tepung maizena sedikit2, uleni adonan sampai kalis & bisa di bentuk, kemudian warnakan, bulat2 kan mengikut warna kesukaan,
  3. lalu belah menjadi empat bagian dan kasi bijan hitam untuk biji(sprti foto👇) kemudian oven suhu 160c kurleb 15menit atau sampai matang


Semoga nenginspirasi..

(me’ masukan dalam paper cup kemudian baru di oven, supaya anak2 ku lebih mudah saat mau memakannya) ok beresss😍

Selamat Mencoba Semoga Berhasil

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel