Lemet Singkong

 Lemet Singkong



Ala @mayasari_widodo


Bahan :

- 500 gr singkong, parut

- 200 gr gula merah, sisir halus

- ¼ kelapa parut setengah tua

- Daun pisang utk pembungkus


Cara membuat :

- Campur singkong, gula merah & kelapa parut. Aduk hingga tercampur rata

- Cek rasa, jika kurang manis bisa ditambahkan gula pasir sesuai selera

- Ambil selembar daun pisang, taruh 1 sdm singkong parut, tata memanjang lalu bungkus/lipat

- Kukus kurang lebih 20 menit/hingga matang

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel